Cara screenshot Lenovo A369 dapat Anda lakukan dengan cara yang mudah dan cepat. Hasil dari screenshot tersebut bisa dijadikan alat ataupun fungsi lainnya dalam aktivitas sehari-hari. Anda yang sudah memiliki Lenovo A369, tetapi mungkin belum mengenal lebih jauh tentang fitur screenshot ini. Oleh karena itu, tidak ada salahnya untuk mengenal lebih jauh terkait cara screenshot pada smartphone Lenovo A369.
Perlu Anda ketahui bahwa screenshot merupakan pengambilan gambar (capture) yang dapat dilakukan dari personal computer (PC), laptop, smartphone, ataupun jenis gadget lainnya. Jadi, pada layar monitor, laptop, atau smartphone dapat diambil gambarnya menjadi bentuk mati dengan format extension tertentu, seperti JPEG, Bitmap, PNG, atau yang lainnya. Selanjutnya, hasil gambar screenshot dapat disimpan dalam memori smartphone atau dipindah ke PC ataupun laptop.
Anda yang sekarang memegang smartphone Lenovo A369 sudah seharusnya mengenal dan mengetahui cara melakukan screenshot di dalamnya. Mungkin suatu saat nanti Anda membutuhkan gambar hasil screenshotnya dengan tujuan tertentu. Mereka yang sudah mengetahui caranya dapat menyimpan riwayat percakapan penting yang ada di SMS, BBM, atau yang lainnya. Selanjutnya, gambar screenshot bisa disimpan di direktori Gallery untuk sekedar dijadikan kenangan atau dipublikasikan.
Berbagai gambar hasil screenshot bahkan dapat disebar luas di jejaring sosial media, seperti Facebook, Twitter, Instagram, atau yang lainnya. Oleh karenanya, Anda bisa mempelajari dan mempraktikkan cara screenshot Lenovo A369 seperti yang diuraikan langkahnya sebagai berikut.
1. Langkah pertama, Anda bisa membuka halaman di layar smartphone Lenovo A369 yang akan di screenshot. Pastikan jika bagian layarnya tersebut tidak kepotong agar hasil screenshot bisa optimal. Mungkin ada bagian gambar atau tulisan yang kepotong, sehingga hasilnya perlu diedit lagi.
2. Setelah itu, pencet tombol Power Lenovo A269i di bagian atas dan tombol volume bawah secara bersamaan selama 3 detik. Pemencetan tombol harus dilakukan secara bersamaan untuk bisa mengaplikasikan fitur screenshot.
3. Jika cara ini berhasil maka akan terjadi kedipan di layar smartphone Lenovo A369 yang di screenshot. Kedipan tersebut juga disertai bunyi ‘cekrek’, seperti saat mengambil gambar dengan fitur kamera. Selanjutnya, gambar akan tersimpan secara otomatis di dalam direktori Gallery, dimana tersimpan banyak gambar atau foto yang Anda ambil. Baik dengan cara pengambilan kamera, screenshot, atau yang lainnya.
4. Anda pun bisa segera melihat hasil gambar screenshot itu. Jika merasa belum puas dengan hasilnya, Anda bisa melakukan screenshot kembali. Cara yang lain, yaitu Anda bisa mengedit hasil gambar screenshot melalui software pengolah gambar yang ada di personal computer (PC) atau laptop.
Demikinalah cara screenshot Lenovo A369 yang bisa dengan mudah Anda lakukan untuk mengebadikan moment tertentu yang ada dalam video atau sebuah percakapan penting. Semoga bermanfaat.